Soal Kedokteran

Akreditasi BAN-PT Jurusan Kedokteran PTS 2018

Kuliah di Perguruan Tinggi Swasta (PTS), dewasa ini bukan lagi sebagai kuliah alternatif apabila siswa tidak lulus Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Beberapa PTS terkenal sudah menjadi incaran para siswa peminat sejak dini, khususnya di Jurusan Kedokteran yang masih menjanjikan prospek kerja yang boleh dikatakan cemerlang.

Para siswa peminat Jurusan Kedokteran di Perguruan Tinggi Swasta (PTS), harus mengenal program studi yang didambakannya. Terdapat sejumlah besar Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang menyelenggarakan Jurusan Kedokteran khususnya untuk program Sarjana / S1. Untuk dapat kuliah di Jurusan Kedokteran, memang mereka harus mengikuti seleksi / ujian PTS seperti UMB PT atau ujian masuk Jurusan Kedokteran yang digelar secara mandiri oleh Jurusan Kedokteran Perguruan Tinggi Swasta yang bersangkutan.

Sebelum para siswa peminat prodi pendidikan dokter menentukan pilihan program studi Kedokteran di perguruan tinggi Swasta (PTS) dengan seleksi PTS seperti UMB PT atau ujian mandiri yang diselenggarakan PTS yang bersangkutan, sangat perlu untuk mengetahu status akreditasinya. Upaya tersebut berdasar pada suatu keyakinan bahwa akreditasi yang terbilang bagus akan memberi kepastian terhadap jurusan Kedokteran yang diinginkannya.


Berikut kami sampaikan info Akreditasi PTS tahun 2018, semoga berkenan:


Akreditasi Kedokteran Umum / Pendidikan Dokter di PTS



No.WIL.StrataPerguruan Tinggi SwastaProgram StudiNo.SKThn.SKPeringkatTgl. Daluwarsa (tgl-bln-thn)
1 10 S1 Universitas Abdurrab, Pekanbaru Pendidikan Dokter 014 2012 C 15-06-2017
2 13 S1 Universitas Abulyatama, Banda Aceh Pendidikan Dokter 031 2009 C 23-10-2014
3 09 S1 Universitas Alkhairaat, Palu Pendidikan Dokter 106/SK/BAN-PT/Ak-XV/S/IV/2013 2013 C 04-04-2018
4 10 S1 Universitas Baiturahmah Pendidikan Dokter 031 2010 C 17-12-2015
5 10 S1 Universitas Batam, Batam Pendidikan Dokter 012 2012 C 31-05-2017
6 07 S1 Universitas Hang Tuah, Surabaya Pendidikan Dokter 024 2009 B 21-08-2014
7 01 S1 Universitas HKBP Nommensen, Medan Pendidikan Dokter 169/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/VIII/2013 2013 C 15-08-2018
8 08 S1 Universitas Islam Al-Azhar (UNIZAR), Mataram Pendidikan Dokter 164/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/VIII/2013 2013 C 03-08-2018
9 04 S1 Universitas Islam Bandung, Bandung Pendidikan Dokter 003/SK/BAN-PT/Akred/S/I/2014 2014 B 09-01-2019
10 05 S1 Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta Pendidikan Dokter 024 2012 A 10-08-2017
11 07 S1 Universitas Islam Malang, Malang Pendidikan Dokter 038 2011 B 18-11-2016
12 06 S1 Universitas Islam Sultan Agung, Semarang Pendidikan Dokter 010 2011 A 08-07-2016
13 01 S1 Universitas Islam Sumatera Utara, Medan Kedokteran 019 2007 C 25-08-2012
14 04 S1 Universitas Jenderal Achmad Yani (UNJANI), Cimahi Pendidikan Dokter 028 2010 B 26-11-2015
15 07 S1 Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya, Surabaya Pendidikan Dokter 252/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/XII/2013 2013 B 21-12-2018
16 05 S1 Universitas Kristen Duta Wacana, Yogyakarta Pendidikan Dokter 032 2012 C 18-10-2017
17 03 S1 Universitas Kristen Indonesia (UKI), Jakarta Kedokteran 008 2010 B 02-07-2015
18 03 S1 Universitas Kristen Krida Wacana, Jakarta Pendidikan Dokter 051/SK/BAN-PT/Ak-XV/S/II/2013 2013 B 14-02-2018
19 04 S1 Universitas Kristen Maranatha, Bandung Pendidikan Dokter 025 2010 B 12-11-2015
20 02 S1 Universitas Malahayati, Bandar Lampung Pendidikan Dokter 031 2009 C 23-10-2014
21 01 S1 Universitas Methodist Indonesia, Medan Pendidikan Dokter 032 2008 C 05-12-2013
22 03 S1 Universitas Muhammadiyah Jakarta, Jakarta Pendidikan Dokter 011 2009 C 29-05-2014
23 09 S1 Universitas Muhammadiyah Makassar, Makassar Pendidikan Dokter 151/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/VI/2013 2013 C 29-06-2018
24 07 S1 Universitas Muhammadiyah Malang, Malang Pendidikan Dokter 017 2012 B 29-06-2017
25 02 S1 Universitas Muhammadiyah Palembang, Palembang Pendidikan Dokter 030/SK/BAN-PT/Ak-XV/S/I/2013 2013 B 31-01-2018
26 06 S1 Universitas Muhammadiyah Semarang, Semarang Pendidikan Dokter 024 2012 C 10-08-2017
27 01 S1 Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Medan Pendidikan Dokter 030/BAN-PT/Ak-SURV-III/S/XII/2012 2012 B 27-07-2017
28 06 S1 Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta Pendidikan Dokter 242/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/XII/2013 2013 B 07-12-2018
29 05 S1 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta Pendidikan Dokter 024 2010 B 05-11-2015
30 09 S1 Universitas Muslim Indonesia, Makassar Pendidikan Dokter 192/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/IX/2013 2013 B 21-09-2018
31 03 S1 Universitas Pelita Harapan (UPH), Jakarta Pendidikan Dokter 038 2011 B 14-01-2016
32 01 S1 Universitas Prima Indonesia, Medan Pendidikan Dokter 023 2011 C 09-09-2016
33 04 S1 Universitas Swadaya Gunung Djati, Cirebon Pendidikan Dokter 032 2012 C 18-10-2017
34 03 S1 Universitas Tarumanagara, Jakarta Pendidikan Dokter 027 2009 B 11-09-2014
35 03 S1 Universitas Trisakti, Jakarta Pendidikan Dokter 003 2009 B 11-04-2014
36 08 S1 Universitas Warmadewa, Denpasar Pendidikan Dokter 032 2012 C 18-10-2017
37 07 S1 Universitas Wijaya Kusuma Surabaya, Surabaya Pendidikan Dokter 257/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/XII/2013 2013 B 26-12-2018
38 03 S1 Universitas Yarsi, Jakarta Pendidikan Dokter 031 2009 A 23-10-2014
39 03 S1 Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, Jakarta Pendidikan Dokter 028 2009 A 16-09-2014


Dari data akreditasi di atas, terdapat sejumlah PTS yang membuka prodi Kedokteran, jurusan yang berakreditasi A diantaranya Unissula (Universitas Islam Sultan Agung Semarang), Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya Jakarta, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, dan Universitas Yarsi Jakarta.


Semoga bermanfaat, Amin Ya Allah Ya Rabbal Alamin!


Sumber:
- BAN-PT Kemdikbud
- Ujiantulis.com

Post a Comment

0 Comments